TAMAN GHANJARAN menjadi salah satu destinasi baru apabila kita ke Trawas. Tidak hanya taman, tapi pengunjung juga bisa bermain wahana yang ada seperti bianglala, kereta2an, mobil2an, dkk..tempat ini sangat cocok buat liburan bersama keluarga apalagi kalau membawa anak kecil. Wahana yang ada lebih untuk anak kecil soalnya guys..untuk yang dewasa bisa mencoba naik kuda keliling…